Bimbingan Penulisan Artikel (Karya Ilmiah)

 
Layanan bimbingan ini bertujuan untuk membekali peserta dengan pengetahuan dan peningkatan keterampilan mereka menulis artikel (karya ilmiah).
 
Materi bimbingan berhubungan dengan cara merumuskan masalah, penyusunan latar belakang, serta penulisan sumber pustaka dengan benar, baik daftar pustaka dari jurnal, buku, media online dan lain sebagainya.
 
*Catatan:
  - Biaya dibayar di tempat.
  - Biaya sewaktu-waktu bisa berubah.

 
 
JADWAL BIMBINGAN

 Jadwal bimbingan akan ditentukan kemudian. 
 
Untuk melakukan pendaftaran, silahkan KLIK DISINI...!!!